Sunday, July 29, 2018

Mengubah Ban Bekas Jadi Emas

Alhasil, bentuknya pas dan tampilannya enak dilihat. Dinamakan Sofa Bakpao
Mengubah Ban Bekas Jadi Emas

Ban bekas bagi kita mungkin hanya sampah yang bikin mata sepet, tapi di tangan dan kreativitas pria ini, barang tersebut bisa jadi sesuatu yang unik bahkan bernilai ekonomis super tinggi.

Yup, pria bernama Joko Prasetyo ini sukses mengolah ban bekas menjadi sesuatu yang baru, yakni sofa unik berbentuk seperti bakpao.

Saturday, July 28, 2018

Laris Manis Karena Bantuan Sosial Media (Sofa Bakpao)

Yang semula berbahan kayu diganti dengan ban bekas. Melalui eksperimen secara terus menerus, akhirnya Joko menghasilkan kursi atau sofa yang cantik, serta berkualitas.
Laris Manis Karena Bantuan Sosial Media (Sofa Bakpao)

Ide membuat sofa bakpao ini berawal saat Joko Prasetyo, warga Genug Krajan, RT 2, RW 8, kelurahan Gemuk, kecamatan Ungaran Barat, kabupaten Semarang ini mendapat order menjahit kulit untuk mebel sofa berbentuk bulat. Pesanan sebuah perusahaan ekspor di kota Semarang.

Melalui usaha kreatifnya, ia mengaplikasikan sofa yang berbentuk bulat. Yang semula berbahan kayu diganti dengan ban bekas. Melalui eksperimen secara terus menerus, akhirnya Joko menghasilkan kursi atau sofa yang cantik, serta berkualitas.

Proses Pembuatan Sofa Bakpao di Ungaran Kab Semarang

Begitu banyak pilihan corak yang dapat anda tentukan sendiri dari Doraemon, Minion, Bobo, dan banyak lagi.
Proses Pembuatan Sofa Bakpao di Ungaran Kab Semarang


Pilihan terbaik untuk menghemat uang, serta pula dapat memperindah dekorasi ruangan. Disini anda dapat memilih tema desain sesuai keinginan masing-masing. Namanya Sofa Bakpao, yakni tempat duduk yang lahir dari tangan orang-orang desa nan kreatif.

Ada Sofa Bakpao, Asal Semarang

Yang menarik, sofa bakpao ini ramah lingkungan karena memanfaatkan barang bekas.
Ada Sofa Bakpao, Asal Semarang

Empuk dan Gemas:
Sofa Bakpao
Asal Semarang
Sekilas, bulatan-bulatan ini mirip bakpao yang bisa dimakan

Sofa Bakpao Lahir Dari Guyonan

 Bentuknya aja yang unik mas. Karena selama ini saya lihat belum ada. Kalau kita lihat-lihat di apa namanya, di toko-toko mebel itu belum ada kayak gini. Terus uniknya juga, kebetulan rumah saya itu sempit. Jadi kayaknya ini alternatif yang tepat untuk rumah yang ruang tamunya yang enggak terlalu luas.
Sofa Bakpao Lahir Dari Guyonan

“Untuk pembuatan kursi bakpao ini bermula dari, di depan kan ada tambal ban mas. Nah disitu dibelakangnya itu terlalu banyak ban yang numpuk enggak kepakai. Nah dari situ kemudian ada ide untuk membuat kursi dari ban dan kebetulan dulu pernah ada pekerjaan dari pabrik yang memakai rangka dari kayu.”

Saturday, July 21, 2018

Kursi Bakpao, Manfatkan Ban Bekas Sebagai Bahan Utama

Buatan kursi bakpao berawal saat Joko Prasetyo melihat tumpukan ban yang berada di dekat rumahnya. Namun untuk membedakan dengan pengrajin lainnya, dirinya memilih warna yang kontras dan cerah supaya terlihat menarik.
Kursi Bakpao, Manfatkan Ban Bekas Sebagai Bahan Utama

Seperti inilah bentuk kursi bakpao yang dibuat oleh Joko Prasetyo, warga Gunung Krajen, kabupaten Jawa Tengah selama kurun waktu 1 tahun ini. Kusi yang dibuat dari ban bekas tersebut berbentuk bulat dan mempunyai warna cerah sehingga seperti layaknya makanan bakpao.

Buatan kursi bakpao berawal saat Joko Prasetyo melihat tumpukan ban yang berada di dekat rumahnya. Namun untuk membedakan dengan pengrajin lainnya, dirinya memilih warna yang kontras dan cerah supaya terlihat menarik. Membuat kursi bakpao menggunakan ban bekas sebagai bahan utama. Selanjutnya dibutuhkan busaw untuk ditumbuk supak boksaw dapat digunakan untuk duduk. Pengrajin sengaja membentuk bulat seperti bakpao juga untuk menyesuaikan bentuknya secara bahan.

Sopo seng payu karo warna daun ??

Nggarap sak set rung dadi kok mlh nambah order 1 . . . .
Sopo seng payu karo warna daun ??

Mung gara2 warna ijooooooo. . . .
Nggarap sak set rung dadi kok mlh nambah order 1 . . . .
Ijoooooooooooooooo